SOAL
FINAL
MIKROPROSESOR
Nama
: Muslim
Nim : 11110100
Semester : V (Lima)
Jawaban
soal dibawah ini
Selamat mengerjakan
1. Jelaskan manfaat dari
Arsitektur Mikroprosesor?
Jawab :
Mikroprosesor adalah
sebuah chip yang memiliki fungsi untuk memproses data biner secara digital dan
komponennya terdiri dari ALU (Arithmetic Logic Unit),instruksi
decoder,register,bus control circuit, control dan timing unit.
Sebuah mikroprosesor yang
menggabungkan sebagian atau Semua fungsi Besar Dari sebuah Komputer unit pengolah
pusat (CPU) PADA Satu sirkuit Terpadu (IC atau microchip ).
2. Apakah manfaat dari file
CONFIG.SYS dan AUTOEXEC.BAT?
Jawab :
-
CONFIG.SYS
CONFIG.SYS adalah sebuah berkas dalam
sistem operasi MS-DOS yang ditujukan untuk mengatur sistem secara keseluruhan.
Driver perangkat keras, seperti CD-ROM, mouse (jika ada), sound card, manajer
memori dimasukkan ke dalam berkas ini agar dapat dimuat. Meski berakhiran .SYS
(System), berkas ini sebenarnya adalah berkas teks dengan pengodean ASCII
sehingga dapat disunting dengan mudah dengan menggunakan editor teks semacam
EDIT.COM, EDLIN.COM atau E.EXE. Berkas ini adalah salah satu dari berkas
penting dalam MS-DOS, setelah IO.SYS, MSDOS.SYS, dan COMMAND.COM.